
Warta Waska - Pada
tanggal 24 februari 2014 kemarin Badan Eksekutif Mahasiswa mengadakan audiensi
dengan UPTD Pembinaan TK, SD dan PLS Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kab.
Purwakarta. audiensi ini adalah bentuk respon dari mahasiswa STT
Wastukancana dalam menanggapi surat edaran yang dikeluarkan oleh UPTD
tersebut megenai pelarangan berjualan di sekolahan termasuk pedagang keliling
dan kantin sekolah. Audiensi tersebut di hadiri juga oleh beberapa pedagang
dari beberapa daerah...